Minggu, 03 April 2011

Catatan Tentang Amaliyah Kelas 6 KMI


AMALIYAH
PROGAM SPESIAL ASSALAM


Ujian sudah didepan mata,MasyaAllah semua pada pusing kepala,berbagai kondisi terlihat kontras,kondisi yang menjangkit class six KMI ASSALAM tahun ini,”pusing”teriak salah satu…………banyak,tugaslah…..bikin I’dadlah….ada juga yang berkata”dah lah santai ja…..masih ada juga yang berkata,”halah ujian ae atase,”ga’ penting  beginilah kami yang berjalan selangkah pada tujuan yang sama tapi setiap orang dari kami dipelajari,dibalut dan di pasangi kacamata dan cara pandang yang berbeda maka jadil.ah sepertio ini tapi inilah realitas yang ada,semua begitu lumrah karena setiap orang memang berbeda.

Seputar benta yang beredar kami dengar  ASSALAM punya dua progam pendidikan yang special, bagaikan dalam restoran yang punya menu special,menuitu pasti yang paling dibanggakan bahkan kadang menjadi………icon  
Restoran tersebut lalu bagaimana dengan progam dengan pendidikan ASSSALAM yang katanya special itu ?
“salah satunya adalah AMALIYAH atau lebih umumnya praktek mengajar yang di khususkan bagi  santri dan santriwan KMI ASSALAM kelas  6 sebagai bukti pemahaman kami terhadap pelajaran tarbiyah yang telah kami pelajari kurang lebih selama 4 tahun.tapi makna Amaliyah tidak sesempit itu katanya.kami yakin pengalaman Amaliyah tidak akan mudah dilupakan oleh seluruh ALUMNI yang pernah mereka rasakannya ……amaliyah banyak menjadi tonggak dan titik pertama langkah,”Gemilang santri ASSALAM kenapa…….? Karena dalam praktek mengajar tersebut kita tidak hanya dihadapkan kepada murid-murid tapi juga para kritikus dari seluruh teman dan sang juri utama abah Muhaimin Tamam al karim. Persiapannya pun tidak tanggung-tanggung tentunya, I’dad (catatan persiapan mengajar) harus ditulis lengkap, rapi dan teratur . setiap kata yang akan diucapkan sang calon ustadz tertulis lengkap dari salam pertama  hingga terakhir, bukan hanya itu saja system penyampaian materi tidak boleh asal-asalan semua harus sesuai dengan system tarbiyah yang tarbawi. Saat itu kesungguhan sangat dibutuhkan  siapa yang tidak sungguh-sungguh  berarti ia harus rela mempermalukan dirinya sendiri di depan puluhan pasang mata dan sang kyai tercinta. Tentu tidak ada yang mau dikondisikan seperti itu, dimedan amaliyah kita bisa takluk tersungkur tapi kita juga bisa tersenyum gemilang karena totalitas dan kemampuan kita diuji dan tak tertinggal latihan mental. Disana kita akan melawan rasa takut maju, takut berbicara di depan umum, takut salah, takut dikritik, takut terlihat bodoh, dan taku-takut yang lain. Saat kita menjadi kritikus bagi teman-teman yang amaliyah kita belajar aktif, belajar sportif, belajar adil tidak memihak, belajar jujur, belajar menjadi orang kritis serta peka terhadap kesalahan-kesalahan yang ada. Ketika kita yang menjadi sasaran kritik saatnyalah untuk belajar legowo, mau menerima saran yang membangun, tidak pendendam, dan instropeksi diri.
Setiap proses dalam tahapan amaliyah begitu berkesan pastinya, karena ini adalah ujian nyata tanpa rekayasa dan transparan, tidak ada penipuan karena ujian ini harus langsung dipraktekkan. Semua tergantung kita sebagai pelaksana. Mau coba ?
Kalau kita mau merenung barang sejenak saja pasti kita akan malu, karena ASSALAM telah memberi kita banyak bekal, sedang kita bisakah memanfaatkan bekal tersebut ?  atau hanya akan menjadi orang yang tidak berguna ? tentu tidak, maka buat diri kita menjadi berarti dengan mengambil satu peran dalam lingkungan kita…be success.
BERANI HIDUP TAK TAKUT MATI
TAKUT MATI JANGAN HIDUP
TAJUT HIDUP MATI SAJA.

BY Afifah 6C

6 komentar:

  1. karang dah mulai amaliyah ya......Gmana....amaliyahnya...moga tak kalah dengan amaliyah Q ya.....hehehe

    BalasHapus
  2. Subhanallah..

    Kalo dari ditilik dari artikel yang dibuat dan letak bahasa redaksinya Ukhti Afifah sudah lumayan Tau untuk bekal menulis, Wah harus dikembangkan tuh. Siapa tau ada bakat jadi Penulis Nantinya.....
    kalo ada artikel yang bagus jangan sungkan2 untuk di share ya (www.batamcita.com)


    Regard


    Abdul Sukur
    (Alumni 2005)

    BalasHapus
  3. FIF,............ BENAR SEKALI DENGAN APA YANG KAU KATAKAN. AMALIYAH ADALAH SALAH SATU DIANTARA BUKTI SAMPAI DIMANA KEBERHASILAN KITA DALAM MEGURU DI ASSALAM INI.

    SEMOGA KITA BERADA PADA PIHAKNYA ORANG-ORANG YANG KUAT MENERIMA RAHMAT-NYA
    AMI......................N!!!!!!

    (BP AS)
    (AL-MADE)

    BalasHapus
  4. السلام فوق الجيع

    BalasHapus
  5. BERANI HIDUP TAK TAKUT MATI
    TAKUT MATI JANGAN HIDUP
    TAJUT (takut) HIDUP MATI SAJA.
    mugi barokah...

    BalasHapus